Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, berencana melibatkan TNI dan Polri dalam program pendidikan karakter bagi siswa sulit yang terindikasi terlibat dalam tindakan kriminal. Prof Muradi mendukung program tersebut dengan catatan klasifikasi siswa harus jelas.
Tag: pendidikan karakter
Respon DPR RI terhadap Wacana Gubernur Jabar Soal Pendidikan Siswa Nakal
DPR RI merespons rencana Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, untuk menyekolahkan siswa nakal ke markas militer. Simak tanggapan Wakil Ketua DPR RI di sini.
Kontroversi Wacana Pendidikan Karakter Siswa oleh Gubernur Jawa Barat
Gubernur Jawa Barat mengusulkan konsep pendidikan karakter bagi siswa bermasalah dengan melibatkan TNI-Polri, namun menuai pro dan kontra di masyarakat.