Luapan air akibat hujan deras kembali merendam Palabuhanratu, Sukabumi, petang. Seorang warga meninggal setelah terpeleset di jembatan belakang Setda. Warga diimbau untuk berhati-hati.
Tag: Banjir
Banjir Sergap Palabuhanratu Sukabumi, Jalanan Lumpuh-Kendaraan Terjebak
Hujan deras yang mengguyur wilayah Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (19/4/2025) petang. Kondisi itu membuat air meluap hingga menggenangi sejumlah titik […]
Banjir dan Longsor Terparah di Desa Cibuntu, Sukabumi: Puluhan Rumah Terendam
Hujan deras di Desa Cibuntu, Sukabumi menyebabkan puluhan rumah terendam dan jembatan rusak. Warga hidup dalam kecemasan setiap hujan turun.
Kritik Warga Gedebage Terhadap Kinerja Wali Kota Bandung Farhan
Kritik warga Gedebage terhadap langkah-langkah Wali Kota Bandung Farhan yang dinilai masih terjebak dalam kegiatan seremonial. Simak respons Farhan terhadap kritikan tersebut.
Wali Kota Bandung Tanggapi Kritikan Soal Penanggulangan Banjir
Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, memberikan tanggapan terhadap kritikan yang menyebutnya minim gebrakan dalam menanggulangi banjir. Farhan menegaskan bahwa penyelesaian masalah banjir membutuhkan waktu dan kerjasama lintas daerah.
Banjir dan Macet di Gedebage Bandung: Kendala yang Belum Teratasi
Banjir dan macet masih menjadi permasalahan di Gedebage, Bandung. Warga berharap solusi dari Pemerintah Kota Bandung.